Pakai tripod mini adalah cara terbaik untuk mengambil foto dengan kualitas tajam dan keren dengan ponsel Android. Tripod ini masih bisa ditinggikan lihat gambar kedua. |
Nyaris semua fotografer profesional mengambil gambar hasil nya bagus, itu karena mereka menggunakan tripod, namun faktor hardware kamera juga ikut berkontribusi.
Selain itu, berkat tripod masalah gambar blur dapat dicegah dengan baik dan tentunya itu menghasilkan foto yang tajam.
Selain itu, berkat tripod masalah gambar blur dapat dicegah dengan baik dan tentunya itu menghasilkan foto yang tajam.
Aku sebagai fotografer amatir dengan ponsel Android, tak mau kalah dengan fotografer profesional untuk mengambil gambar yang keren dan tajam juga.
Aku sudah membuktikan mengambil foto subjek dan objek apapun dengan tripod, hasilnya foto tampak bagus dan tajam, walaupun itu tak setajam foto hasil jepretan kamera mahal.
Tripod Mini Buat Jepret Gambar Dengan Ponsel Pintar
Tripod mini ini punya penyangga yang bisa ditinggikan dan ini adalah peralatan yang didapat dari pembelian lensa tele kamera ponsel. |
Aku sudah survei dan menemukan ada begitu banyak model tripod dengan harga murah meriah di toko online, namun hindari membeli tripod murah dibawah harga Rp 30.000 karena kualitas menunjukkan harga.
Selamat berburu tripod mini dan mengambil foto dengan kualitas tajam serta bagus.
Tunjukkan apresiasi Anda dengan memberi sumbangan kecil atau Donasi Via Dana Untuk Secangkir Kopi.
Komentar
Posting Komentar